Komitmen Indonesia menjadi mitra pembangunan bagi Pasifik, termasuk Kepulauan Solomon, kembali ditekankan. “Indonesia akan terus mendengarkan dan mendukung prioritas pembangunan Kepulauan Solomon,” kata Menlu Retno Marsudi. Kedua Menlu juga membahas pentingnya konektivitas, termasuk memanfaatkan Indonesia sebagai hub negara-negara Pasifik ke dunia internasional. Terkait hal ini, Menlu Agovaka mengharapkan dukungan Pemerintah RI untuk pengembangan jaringan fiber optik guna meningkatkan konektivitas internet di Kepulauan Solomon.
Home
Berita
Retno Marsudi Memastikan Dukungan untuk Memperkuat Hubungan Pembangunan di Pasifik dengan Kepulauan Solomon
Retno Marsudi Memastikan Dukungan untuk Memperkuat Hubungan Pembangunan di Pasifik dengan Kepulauan Solomon
Recommendation for You
Liputan6.com, Jakarta – Sabtu (26/10) dini hari Israel menyerang Iran dengan serangan udara. Serangan tersebut…
Serangan Lebanon terjadi saat upaya yang terhenti untuk mengakhiri perang di Gaza tampaknya mendapatkan momentum…
Seorang pria memegang rompi rusak bertuliskan “Press” di tengah puing-puing lokasi serangan udara Israel yang…
Setidaknya 17 orang, hampir semuanya perempuan dan anak-anak, tewas dalam pengeboman Israel terhadap sebuah sekolah…